Transplanter Kubota SPV-6CMD
FITUR – FITUR / FEATURES
EFISIENSI YANG TINGGI |
|
OPERASI YANG MUDAH Gerakan kopling mudah yang sederhana dari HST (Hidrostatic Transmission). Langkah ringan tuas mengontrol kecepatan operasional dan perubahan arah antara maju dan mundur. |
|
KETELITIAN PENANAMAN LUAR BIASA Putaran lengan penanaman beroperasi dengan lincah dan lembut seperti tangan manusia. Bahkan, desain KUBOTA juga memastikan bahwa bibit aman dan akurat ditanam sehingga membuat penggunaan efektif maksimum pada daerah tumbuh. Jarak tanam dalam baris dapat disesuaikan antara 10 dan 24 cm. |
|
DIAMETER RODA BELAKANG BESAR Dengan jarak minimum dari permukaan tanah sebesar 500 mm, diameter roda besar membantu kinerja di lahan sawah yang basah dan berlumpur. |
|
TUAS E-STOP UNTUK MENGHEMAT BAHAN BAKAR Ketika tuas perpindahan HST dimiringkan, mesin dapat berhenti automatis untuk menghemat bahan bakar tanpa membuang pasokan bibit tanam. |
|
MEKANISME KONTROL HORISONTAL Saat keadaan pelampung miring karena kondisi kerja yang bergelombang, mekanisme kontrol horisontal secara otomatis aktif untuk menjaga unit penanam pada posisi horisontal. Fungsi ini sangat memudahkan terutama ketika operator ingin memiringkan unit penanam saat bekerja sepanjang bubungan/galengan. |
SPESIFIKASI / SPECIFICATION